Kamis, 17 Desember 2015

Nilai DDP, PTI, PV kelas Athanasia

Terimakasih atas kerjasamanya selama satu trimester yang lalu. Berikut ini adalah nilai matakuliah DDP, PTI, dan PV:

download nilai DDP, PTI, dan PV

Mohon maaf terjadi kesalahan persentase pada nilai PV, bobot TTS yang tertulis 20% seharusnya 25% (bisa diganti pada perkalian kolom total), maka nilai Aksara akan berubah. Nilai yang sudah masuk di SIASAT adalah nilai TTS dengan persentase 25%. Terimakasih.

Terdapat 3 Sheet dalam file tersebut, perhatikan juga beberapa keterangan di samping tabel!

Ketentuan Komplain:
  • Komplain ditujukan untuk mahasiswa yang penginputan nilainya salah, bukan untuk memperbaiki nilai yang jelek. (Misal: nilai harusnya 100, tertulis 60)
  • Komplain ditunggu Kamis, 17 Desember 2015 dari jam 09.00-18.00 (jam enam sore), jika melebihi batas, maka komplain tidak akan dilayani karena Kamis malam nilai sudah masuk SIASAT!
  • Komplain mengenai nilai praktikum, silahkan menghubungi asisten matakuliah yang bersangkutan.
  • Untuk komplain nilai yang berhubungan dengan nilai dosen, bisa menghubungi saya dengan nomor 085727-795-044 melalui telepon atau sms.
  • SMS meliputi: nama, nim, kelas apa, komplain. Gunakan bahasa yang sopan ^^ dan harap bersabar karena mungkin yang komplain bukan hanya 1 orang.

God Bless You all

Salam,
Athanasia O. P. Dewi

Kamis, 10 Desember 2015

NILAI ALL KELAS CHRISTINE DEWI (DDP A, DDP B, PV C, PV D) DESEMBER 2015

NILAI ALL KELAS CHRISTINE DEWI (DDP A, DDP B, PV C, PV D) DESEMBER 2015
Berikut perincian nilai  ALL KELAS CHRISTINE DEWI baik nilai kelas dosen dan nilai praktikum... 

1. NILAI ALL KELAS CHRISTINE DEWI (DDP A, DDP B, PV C, PV D)

Ketentuan untuk nilai :
  • Lihat dengan seksama perincian dan perhitungan nilai anda masing-masing.
  • Lihat berdasarkan nama sheet yang ada, untuk kelas (DDP A, DDP B, PV C, PV D) 
  • Silahkan cek sekali lagi dengan benar karena nilai masih bisa di ubah kalau memang terdapat kesalahan, inilah gunanya saya share nilai di blog, perhatikan bahasa sms kalian masing-masing, (Jelas dan SOPAN !!!!)
  • Komplain mengenai nilai praktikum silahkan hubungi asisten kalian masing-masing, setelah itu suruh asisten konfirmasi ke saya. 
  • Komplain mengenai nilai dosen silahkan hubungi saya ke 085641134990, jangan lupa tulis nama, nim, kelas yang jelas!!! (jika tidak jelas tidak akan di layani) 
  • Batas komplain hari MINGGU, tanggal 13 Desember 2015.
  • Perhatikan nilai anda, perhatikan batas komplain !!!, setelah batas komplain maka TIDAK AKAN DILAYANI !!!
 TERIMA KASIH atas kerjasama dalam 1 trimester kemarin :)

 Salam Manis 
 CHRISTINE DEWI 
 GBU :-)

Selasa, 01 Desember 2015

Pengumuman TAS Pengantar Teknologi Informasi

TAS Pengantar Teknologi Informasi kelas G akan diadakan pada:
Hari, tanggal    : Jumat, 4 Desember 2015
Pukul              : 09.00-11.00 WIB
Tempat           : auditorium FTI, lantai 4 Gedung FTI
Materi            : semua materi PTI dari pertemuan 1 sampai selesai, termasuk materi presentasi
                        download materi
Sifat               : open book (close gadget)

untuk kelompok iPhone atau iOS belum mengumpulkan materi, silahkan copykan link dengan cara memberikan komentar pada pengumuman ini agar bisa didownload teman-teman yang lain!

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Selasa, 24 November 2015

Tes Akhir Semester DDP Kelas Athanasia

Tes Akhir Semester DDP Kelas Athanasia akan diundur menjadi:
Hari, tanggal   : Sabtu, 28 November 2015
Pukul             : 09.00-11.00 WIB
Tempat          : Gedung E119
Materi           : semua materi dari awal sampai Rekursi
Sifat              : open book
Syarat            : membuat tugas takehome dari pengumuman DDP sebelumnya.

Persiapkan diri Anda sebaik mungkin, karna bobot TAS 25%.

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Responsi Pemrograman Visual

Responsi Tugas Rancang Pemrograman Visual akan dilaksanakan pada:
Hari, tanggal   : Jumat, 27 November 2015
Pukul             : 13.00-16.00 WIB (sesuai nomor undian)
Tempat           : Ruang Rapat Lantai 2
Bobot             : 25%
Jika pada saat kelompok dengan nomor urut bersangkutan dipanggil dan tidak ada di tempat, maka kelompok tersebut dianggap tidak melakukan responsi.

Yang dikumpulkan adalah Laporan(dicetak) & CD(berisi Project TR dan Softfile Laporan)
Format laporan:
1. Profil
   -Profil Tempat
   -Profil Narasumber
2. Latar Belakang
3. Batasan Masalah
4. ERD
5. Tampilan dan User Manual
6. Lampiran
   (berisi foto bukti wawancara)

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Rabu, 18 November 2015

Pengumuman Perkuliahan DDP J

Kelas DDP J yang diampu oleh Athanasia O. P. Dewi, pada hari Kamis, 19 November 2015 ditiadakan. Tugas kelas digantikan dengan takehome individu yang akan dikumpulkan pada hari Kamis, 26 November 2015 (pada saat TAS), pengumuman TAS lebih lanjut nantinya akan diupload di blog ini.

download takehome (bobot nilai tugas ini lebih besar dari tugas-tugas sebelumnya, dikerjakan sebaik mungkin)

Salam Pengajar,
Athanasia O. P.Dewi

Selasa, 17 November 2015

Pengumuman Kelas Pemrograman Visual Kelas Athanasia

Perkuliahan Pemrograman Visual pada hari Jumat, 20 November 2015 akan diisi dengan presentasi kemajuan TR tiap-tiap kelompok dan konsultasi. Setiap kelompok diwajibkan mempresentasikan progress aplikasi yang sudah dibuat (di-run) yang sudah terkoneksi dengan database (membawa laptop masing-masing kelompok). Database boleh menggunakan MySQL, SQLServer, Ms. Access, atau yang lainnya sesuai kesepakatan kelompok.
Berikut ini referensi jika ingin menggunakan database MySQL download tutorial

Salam pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Kamis, 22 Oktober 2015

Pengumuman untuk Kelas PTI Athanasia

Perkuliahan PTI pada tanggal 23 Oktober 2015, pukul 09.00-11.00 WIB ditiadakan.
Perkuliahan diadakan lagi pada tanggal 30 Oktober 2015.

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Selasa, 20 Oktober 2015

Pengumuman TTS DDP kelas Athanasia

Tes Tengah Semester Dasar-Dasar Pemrograman kelas Athanasia akan diadakan pada:
Hari          : Kamis
Tanggal     : 22 Oktober 2015
Jam          : 10.00 WIB
Tempat     : Auditorium FTI lantai 4
Sifat         : close book
Bahan      : Materi 1 sampai Pendalaman Perulangan

Untuk mengikuti TTS, mahasiswa harus membuat takehome atau kuis pendalaman perulangan. Jika terlambat, tidak ada tambahan waktu untuk TTS. Pelajari semua materi dan tugas-tugas yang pernah diberikan, serta analisa koding. Bobot TTS sangat besar, tidak ada remidi untuk nilai TTS yang jelek.

Selamat belajar, Tuhan memberkati.

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Kamis, 15 Oktober 2015

TTS Pengantar Teknologi Informasi dan Pemrograman Visual

TTS Pengantar Teknologi Informasi dan Pemrograman Visual akan dilaksanakan pada:
Hari, tanggal   : Jumat, 16 Oktober 2015
Jam                : sesuai jam perkuliahan masing-masing.
Tempat           : Auditorium FTI lantai 4
Sifat               : close book
Materi            : PTI (dari pertemuan pertama samapi Basis Data)
                       PV (dari pertemuan pertama sampai Exception Handling)

Tidak ada waktu tambahan untuk mahasiswa yang datang terlambat.
Selamat belajar, Tuhan memberkati.

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Jumat, 09 Oktober 2015

Materi Pemrograman Visual Kelas Athanasia

Berikut ini materi Pemrograman Visual kelas Athanasia

download materi 1-5

download materi 6-10
Tugas materi 6 dan 7, buat semua aplikasi windows form pada materi 6 dan 7(terdapat 7 aplikasi, masing-masing 10 points), 30 points akan diberikan jika desainnya bagus, atau ada tambahan sesuatu yang berbeda pada setiap aplikasinya. Tugas dinilai tanggal 30 Oktober 2015 di kelas, masing-masing kelompok membawa laptop. 1 kelompok 2 orang. Jangan lupa pada tanggal tersebut harus ada progres kelompok TR (sudah melakukan wawancara).

cek pengumuman


Salam Pengajar,
Athanasia

Selasa, 18 Agustus 2015

NILAI SWS A dan SWS B kelas CHRISTINE DEWI


Berikut perincian nilai  SWS A dan SWS B  KELAS CHRISTINE DEWI

NILAI SWS A dan SWS B CHRISTINE DEWI 

Ketentuan untuk nilai :
  • Lihat dengan seksama perincian dan perhitungan nilai anda masing-masing.
  • Lihat berdasarkan nama sheet yang ada, untuk kelas
  • Silahkan cek sekali lagi dengan benar karena nilai masih bisa di ubah kalau memang terdapat kesalahan, inilah gunanya saya share nilai di blog, perhatikan bahasa sms kalian masing-masing, (Jelas dan SOPAN !!!!)
  • Komplain mengenai nilai praktikum silahkan hubungi asisten kalian masing-masing, setelah itu suruh asisten konfirmasi ke saya. 
  • Komplain mengenai nilai dosen silahkan hubungi saya ke 085641134990, jangan lupa tulis nama, nim, kelas yang jelas!!! (jika tidak jelas tidak akan di layani) 
  • Batas komplain hari RABU, tanggal 19 Agustus 2015, pk. 12.00 WIB.
  • Perhatikan nilai anda, perhatikan batas komplain !!!, setelah batas komplain maka TIDAK AKAN DILAYANI !!!
 TERIMA KASIH atas kerjasama dalam 1 trimester kemarin :)

 Salam Manis 
 CHRISTINE DEWI 
 GBU :-)

Sabtu, 15 Agustus 2015

Nilai Pemrograman Berorientasi Objek Kelas I dan J

Terimakasih atas kerjasamanya selama satu trimester yang lalu. Berikut ini adalah nilai matakuliah Pemrograman Berorientasi Objek:


Terdapat 2 Sheet dalam file tersebut, perhatikan juga beberapa keterangan di samping tabel!

Ketentuan Komplain:
  • Komplain ditujukan untuk mahasiswa yang penginputan nilainya salah, bukan untuk memperbaiki nilai yang jelek. (Misal: nilai harusnya 100, tertulis 60)
  • Komplain ditunggu sebelum Selasa, 18 Agustus 2015 pukul 6 sore, jika melebihi batas, maka komplain tidak akan dilayani karena tanggal 19 Agustus 2015 sore hari nilai sudah masuk SIASAT!
  • Komplain mengenai nilai praktikum, silahkan menghubungi asisten matakuliah yang bersangkutan.
  • Untuk komplain nilai yang berhubungan dengan nilai dosen, bisa menghubungi saya dengan nomor 085727-795-044 melalui telepon atau sms.
  • SMS meliputi: nama, nim, kelas apa, komplain. Gunakan bahasa yang sopan ^^ dan harap bersabar karena mungkin yang komplain bukan hanya 1 orang.

God Bless You all

Salam,
Athanasia O. P. Dewi

Jumat, 14 Agustus 2015

NILAI ALL KELAS CHRISTINE DEWI AGUSTUS 2015 (RO E, RO F, PBO A, PBO B)

NILAI ALL KELAS CHRISTINE DEWI (RO E, RO F, PBO A, PBO B) AGUSTUS 2015
Berikut perincian nilai  ALL KELAS CHRISTINE DEWI baik nilai kelas dosen dan nilai praktikum... 

1. NILAI ALL KELAS CHRISTINE DEWI (RO E, RO F, PBO A, PBO B) 

Ketentuan untuk nilai :
  • Lihat dengan seksama perincian dan perhitungan nilai anda masing-masing.
  • Lihat berdasarkan nama sheet yang ada, untuk kelas(RO E, RO F, PBO A, PBO B) 
  • Silahkan cek sekali lagi dengan benar karena nilai masih bisa di ubah kalau memang terdapat kesalahan, inilah gunanya saya share nilai di blog, perhatikan bahasa sms kalian masing-masing, (Jelas dan SOPAN !!!!)
  • Komplain mengenai nilai praktikum silahkan hubungi asisten kalian masing-masing, setelah itu suruh asisten konfirmasi ke saya. 
  • Komplain mengenai nilai dosen silahkan hubungi saya ke 085641134990, jangan lupa tulis nama, nim, kelas yang jelas!!! (jika tidak jelas tidak akan di layani) 
  • Batas komplain hari SENIN, tanggal 17 Agustus 2015.
  • Perhatikan nilai anda, perhatikan batas komplain !!!, setelah batas komplain maka TIDAK AKAN DILAYANI !!!
  • Untuk Kelas Semantic Web Service perincian nilai sedang dalam proses.
 TERIMA KASIH atas kerjasama dalam 1 trimester kemarin :)

 Salam Manis 
 CHRISTINE DEWI 
 GBU :-)

Rabu, 05 Agustus 2015

Pengumuman Responsi PBO Kelas Athanasia

Responsi Pemrograman Berorientasi Objek semua kelas Athanasia akan berlangsung pada:

Hari, tanggal     : Kamis, 6 Agustus 2015
Pukul                : 09.00 - 13.00 WIB
Tempat             : Gedung CXY 103 untuk kelas PBO I
                           Gedung CXY 203 untuk kelas PBO J

Penting untuk diperhatikan!!!

Responsi akan diadakan urut nomor undian yang sudah diundi di kelas. Jika kelompok yang dipanggil tidak di tempat, maka akan di skip dan dianggap telah melakukan responsi dengan nilai NOL. Perhatikan apa saja yang harus dikumpulkan. Bawa 2 laptop masing-masing kelompok untuk cadangan, karna responsi menggunakan LCD. Bobot responsi adalah 30%. Sekitar tanggal 13 sampai 16 Agustus 2015 nilai akan diupload di blog, mahasiswa wajib mengecek nilai dan melakukan ralat  nilai jika ada kesalahan input nilai, jadi pantau blog terus pada tanggal-tanggal tersebut.

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Sabtu, 11 Juli 2015

Takehome PBO Kelas Athanasia

Buatlah slide dengan materi “Java User Interface” yang memuat berisi teori mengenai apapun yang berhubungan dengan judul tersebut (komponen-komponen dalam swing, dll) kemudian tambahkan tutorial membuat GUI dengan memanfaatkan AWT dan Swing (atau membuat GUI secara manual). Dikerjakan dengan kelompok masing-masing (daftar kelompok sesuai yang dikumpulkan di kelas).

Pada pertemuan tanggal 14 Juli 2015 (PBO J) dan 23 Juli 2015 (PBO I) akan dilakukan presentasi terkait takehome tersebut (tutorialnya dipraktekkan di kelas). Setiap kelompok diwajibkan membawa 2 laptop dan rol kabel pada tanggal tersebut.

Batas pengumpulan:
Kelas PBO J : 15 menit sebelum kelas dimulai pada tanggal 14 Juli 2015
Kelas PBO I : dikumpulkan soft file ke aopd_9@yahoo.co.id maksimal tanggal 17 Juli 2015 jam 23.59 WIB

Nama file: GUI_kelas_nimKetua.ppt atau pptx

Baca dan cermati pengumuman baik-baik dan selamat mengerjakan :)

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Minggu, 28 Juni 2015

Tes Tengah Semester PBO

TAS PBO kelas Athanasia akan dilaksanakan pada perkuliahan tanggal 29 Juni sampai 3 Juli 2015 sesuai dengan jam perkuliahan masing-masing kelas.

Ruang   : Kelas J di Auditorium FTI (lantai 4 Gedung FTI)
               Kelas I di GX 204 (tempat perkuliahan biasanya)
Sifat      : Close Book
Materi   : dari awal pertemuan sampai dengan Method String, download materi
  • Pastikan Anda datang tepat waktu dan tidak salah ruang!
  • Bobot TTS 25%, persiapkan diri Anda sebaik mungkin karena tidak ada remidi TTS!
  • Pelajari tugas-tugas yang pernah diberikan.
  • Pelajari analisa koding!
Selamat Belajar.

Dosen Pengampu,
Athanasia O. P. Dewi

Kamis, 04 Juni 2015

Takehome PBO Kelas Athanasia

Buat kelompok beranggotakan 4 orang!
Buat ppt bernama PBO1_abjadKelas_nimKetua.ppt
berisi Pengertian dan contoh koding untuk:

  • Enkapsulasi
  • Akses Modifier
  • Pewarisan
  • Polimorfisme
  • Package
  • Interface

dikirim ke aopd_9@yahoo.co.id
Subject : PBO1_abjadKelas_nimKetua
Pelajari ppt yang sudah dibuat!
Batas pengumpulan tugas:
Kelas I hari Rabu, 10 Juni 2015 pukul 23.59 WIB
Kelas J hari Senin, 8 Juni 2015 pukul 23.59 WIB

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

MATERI RISET OPERASI ALL KELAS CHRISTINE DEWI

Materi Riset Operasi dapat diunduh disini

Pemrograman Linear dengan metode simpleks

Salam
Christine

Rabu, 27 Mei 2015

Senin, 25 Mei 2015

Materi PBO 2015 Kelas Athanasia

Berikut ini link untuk mendownload materi-materi PBO:
1. Intro to Java
2. Tipe Data dan Variabel
3. Flow Control dan Exception Handling
4. Array, Class, Objek, Method, dan Constructor
5. Pewarisan, dkk
6. Package dan Interface
7. Operasi Teks, String, dan Stream
8. File Dalam Java

Perkuliahan PBO Kelas Selasa, yang semula di F204, mulai pada tanggal 26 Mei 2015 dipindah di G107. Jam perkuliahan tetap sama.

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Rabu, 22 April 2015

Nilai Kecerdasan Buatan, Pemrograman Berorientasi Objek Lanjut, dan Sistem Basis Data

Terimakasih atas kerjasamanya selama satu trimester yang lalu. Berikut ini adalah nilai matakuliah Kecerdasan Buatan, Pemrograman Berorientasi Objek Lanjut, dan Sistem Basis Data:


Perhatikan juga beberapa keterangan di samping tabel!

Ketentuan Komplain:
  • Komplain ditujukan untuk mahasiswa yang penginputan nilainya salah, bukan untuk memperbaiki nilai yang jelek. (Misal: nilai harusnya 100, tertulis 60)
  • Komplain ditunggu paling lambat Rabu, 22 April 2015 pukul 6 sore, jika melebihi batas, maka komplain tidak akan dilayani karena tanggal 23 April 2015 nilai sudah masuk SIASAT!
  • Komplain mengenai nilai praktikum, silahkan menghubungi asisten matakuliah yang bersangkutan.
  • Untuk komplain nilai yang berhubungan dengan nilai dosen, bisa menghubungi saya dengan nomor 085727-795-044 melalui telepon atau sms.
  • SMS meliputi: nama, nim, kelas apa, komplain. Gunakan bahasa yang sopan ^^ dan harap bersabar karena mungkin yang komplain bukan hanya 1 orang.

God Bless You all

Salam,
Athanasia O. P. Dewi

Minggu, 19 April 2015

NILAI ALL KELAS CHRISTINE DEWI (PW A, MATDIS F, SW A, SW B, MSI WEB) APRIL 2015

NILAI ALL KELAS CHRISTINE DEWI (PW A, MATDIS F, SW A, SW B, MSI WEB) APRIL 2015
Berikut perincian nilai  ALL KELAS CHRISTINE DEWI baik nilai kelas dosen dan nilai praktikum... 

1. NILAI ALL KELAS CHRISTINE DEWI

Ketentuan untuk nilai :
  • Lihat dengan seksama perincian dan perhitungan nilai anda masing-masing.
  • Lihat berdasarkan nama sheet yang ada, untuk kelas (PW A, MATDIS F, SW A, SW B, MSI WEB)
  • Silahkan cek sekali lagi dengan benar karena nilai masih bisa di ubah kalau memang terdapat kesalahan, inilah gunanya saya share nilai di blog, perhatikan bahasa sms kalian masing-masing, (Jelas dan SOPAN !!!!)
  • Komplain mengenai nilai praktikum silahkan hubungi asisten kalian masing-masing, setelah itu suruh asisten konfirmasi ke saya. 
  • Komplain mengenai nilai dosen silahkan hubungi saya ke 085641134990, jangan lupa tulis nama, nim, kelas yang jelas!!! (jika tidak jelas tidak akan di layani) 
  • Batas komplain hari SELASA, tanggal 21 April 2015.
  • Perhatikan nilai anda, perhatikan batas komplain !!!, setelah batas komplain maka TIDAK AKAN DILAYANI !!!
  • Untuk Kelas Web MSI S2, nilai Aksara yang menentukan Prof. Eko Sediyono silahkan hubungi beliau.
 TERIMA KASIH atas kerjasama dalam 1 trimester kemarin :)

 Salam Manis 
 CHRISTINE DEWI 
 GBU :-)

Selasa, 07 April 2015

Responsi PBOL dan SBD

Responsi PBOL akan diadakan pada:
Hari, tanggal        : Rabu, 8 April 2015
Tempat                : F102
Jam                     : 09.00 - 12.00 WIB

Responsi SBD akan diadakan sesuai pembagian jadwal 2 minggu yang lalu pada:
Hari, tanggal        : Rabu, 8 April 2015
Tempat                : A108
Jam                     : 13.00 - 15.00 WIB

Hari, tanggal        : Kamis, 9 April 2015
Tempat                : GX204
Jam                     : 15.00 - 17.00 WIB

Responsi dengan urutan maju sesuai dengan nomor undian 2 minggu yang lalu. Jika kelompok dengan nomor undi yang dipanggil tidak ada ditempat, maka dianggap tidak melakukan responsi.

Pengajar,
Athananasia O. P. Dewi

Minggu, 05 April 2015

Pengumuman TAS Kecerdasan Buatan

TAS Kecerdasan Buatan kelas Athanasia akan dilaksanakan pada tanggal 8 April 2016:

        Ruang   : GX204
        Jam      : 13.00 sampai 15.00 WIB
        Sifat      : Open Book
        Materi   : dari Representasi Pengetahuan sampai dengan Algoritma Genetik
                        (semua materi setelah UTS)
  • Diwajibkan untuk membawa kalkulator scientific dan penggaris untuk masing-masing mahasiswa! (tidak diperbolehkan memakai gadget dalam melakukan perhitungan)
  • Pastikan Anda datang tepat waktu dan tidak salah ruang!
  • Selama tes berlangsung, tidak boleh saling meminjam alat tulis, catatan, maupun kalkulator!
  • Bobot TAS 35%, persiapkan diri Anda sebaik mungkin karena tidak ada remidi TAS!
  • Pelajari tugas-tugas yang pernah diberikan.
Selamat Belajar.

Dosen Pengampu,
Athanasia O. P. Dewi

Kamis, 26 Maret 2015

Pengumuman Kelas PBOL

Ditujukan untuk mahasiswa kelas PBOL Jumat, 15.00-17.00 WIB, pada Jumat, 27 Maret 2015 akan diadakan konsultasi terkait TR yang dikerjakan. Masing-masing kelompok melaporkan progres TR. Mahasiswa wajib hadir, dan akan diumumkan kapan tanggal responsinya.

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Sabtu, 28 Februari 2015

Project dan Takehome Kecerdasan Buatan

Takehome dikumpulkan pada pertemuan berikutnya, dikerjakan langsung di lembar soal. Pelajari project dan lakukan modifikasi untuk menghasilkan jalur terpendek lebih baik daripada project yang sudah ada. Modifikasi bisa dilakukan pada inisialisasi, mutasi, dll.

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Jumat, 20 Februari 2015

Pengumuman Perkuliahan PBOL Kelas Athanasia

Kelas PBOL pada tanggal 20 Februari 2015 dikosongkan. Perkuliahan akan dimulai kembali pada tanggal 27 Februari 2015, pada tanggal ini diharapkan semua mahasiswa bisa menghadiri perkuliahan.

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Jumat, 13 Februari 2015

Takehome dan Pembagian Topik Kecerdasan Buatan

Takehome ID3 download
Takehome ID3 ditujukan untuk semua kelas AI saya, dikerjakan 1 kelompok 2 orang (lebih dari 2 orang, dianggap tidak mengumpulkan). Ditulis tangan dengan perhitungan Entrophy dan Gain pembulatan angka desimal 3 angka di belakang koma. Dikumpulkan pada saat perkuliahan selanjutnya. Khusus untuk kelompok presentasi Representasi Pengetahuan, tugas boleh dikumpulkan tanggal 18 Februari 2015.

Pembagian topik presentasi AI kelas J:
·         Representasi Pengetahuan         : Agus Sutopo dkk dan Adhe Susanto dkk
·         Algoritma Genetik                       : Grace Talabessy dkk
·         Sistem Pakar                               : Bella Noverina dkk dan Aland Diana dkk
·         Jaringan syaraf Tiruan                : Yermias Daniel dkk
·         Algoritma Genetik                       : Grace Talabessy dkk
·         Logika Fuzzy                                : Ajik Sulistyo dkk dan Marco dkk

Pembagian topik presentasi AI kelas D:
·         Representasi Pengetahuan         : Anastasya Soukotta dkk dan Hardi Putro dkk
·         Algoritma Genetik                       : Yosua Putera dkk dan Agus Kurniawan dkk
·         Sistem Pakar                               : Andi Andreas dkk dan Petra Christianto dkk
·         Jaringan syaraf Tiruan                : Bella Yesica dkk dan Ivan Rusli dkk
·         Logika Fuzzy                                : Minggus Meichel dkk

Untuk pertemuan minggu depan, yang akan presentasi adalah kelompok yang mendapat topik Representasi Pengetahuan. Minggu depannya lagi kelompok dengan topik Algoritma Genetik, dst.
Mahasiswa diwajibkan untuk:
1. Membuat file .doc dan .ppt berisi materi topik terkait.
2. Mencari jurnal yang dibuat oleh mahasiswa atau dosen dari universitas tertentu terkait topik. Jurnal tersebut dipelajari dan dipresentasikan.
3. File-file tersebut dikirim ke aopd_9@yahoo.co.id paling lambat hari Sabtu sebelum kelompok presentasi.
Nama file dan subject    : namaTopik_Kelas_nimKetua
Contoh: Kelompok yang mendapat topik Algoritma Genetik paling lambat mengumpulkan file pada tanggal 21 Februari 2015.
Khusus untuk kelompok yang mendapatkan topik Representasi Pengetahuan, file dikumpulkan setelah presentasi.

Salam Pengajar,

Athanasia O. P. Dewi

Rabu, 11 Februari 2015

Tes Tengah Semester PBOL kelas Athanasia

Tes Tengah Semester PBOL akan diadakan pada:
Hari         : Jumat
Tanggal   : 13 Februari 2015
Pukul       : 15.00-17.00 WIB
Tempat    : GX204
Sifat         : close book
Materi      : Dasar-Dasar PBO, File Stream, Collections, Thread
                   (terdapat analisa koding)
Tidak ada tambahan waktu untuk mahasiswa yang terlambat.

Dosen Pengampu,
Athanasia O. P. Dewi

Senin, 02 Februari 2015

Takehome dan Modul SBD

Buat Diagram ER (ERD) dengan kasus "Rumah Sakit", minimal 3 entitas yang dipakai. Buat gambar per tahapnya (seperti yang terdapat pada modul) dan beri penjelasannya. Takehome dikerjakan dengan kertas folio(boleh kertas folio biasa/tidak bercap FTI), dikerjakan ditulis tangan dengan rapi. Dikumpulkan pada saat perkuliahan SBD pada tanggal 5 Februari 2015.
Tanggal 5 Februari 2015, mahasiswa wajib membawa modul dengan cara fotocopy di Ikasatya, dekat Bank BNI.

Salam Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Rabu, 21 Januari 2015

Materi Sistem Basis Data dan Materi Kecerdasan Buatan

Untuk materi Sistem Basis Data dan Materi Kecerdasan Buatan, mahasiswa bisa fotocopy di Fotocopy Ika Satya (Sebelah Bank BNI). Perhatikan baik-baik, ada soal takehome di dalam lembar fotocopy! Pada pertemuan selanjutnya, mahasiswa wajib membawa fotocopy tersebut!


Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi

Materi PBOL Kelas Athanasia

Berikut ini materi PBOL, materi-materi berikutnya akan diupload di sini:
1. Dasar-Dasar PBO
2. File Stream (di dalam slide, terdapat takehome)
3. Collections
4. Thread
5. Java Network new

Mulai tanggal 23 Januari 2015 dan seterusnya, perkuliahan PBOL yang tadinya di GX204, pindah ke G106.

Pengajar,
Athanasia O. P. Dewi